Siang Ini, Nias Selatan Sumut Diguncang Gempa 5,6 Magnitudo

Gempa Magnitudo
Gempa Magnitudo melanda Nias Selatan

Medan | EGINDO.co – Siang ini pada Jumat (23/2/2024) pukul 14.46 WIB daerah Nias Selatan Provinsi Sumatera Utara (Sumut) diguncang Gempa 5,6 Magnitudo. Mengutip twitter BMKG menulis gempa bumi berkekuatan 5,6 magnitudo mengguncang wilayah tenggara Nias Selatan, Sumatera Utara (Sumut). Gempa tersebut terjadi pada Jumat (23/2/2024) pukul 14.46 WIB.

Disebutkan menurut informasi yang dibagikan BMKG di X, gempa tersebut berpusat di 157 Km tenggara Nias Selatan dengan kedalaman 26 Km dan tidak berpotensi tsunami. Sampai berita ini diposting belum diperoleh informasi tentang kerusakan yang ditimbulkannya.

“Gempa Bumu Mag:5.6, 23-Feb-24 14:46:30 WIB, Lok:0.67 LS,98.50 BT (157 km Tenggara NIASSELATAN-SUMUT), Kedlmn:26 Km, tdk berpotensi tsunami #BMKGMag:5.6, 23-Feb-24 14:46:30 WIB, Lok:0.67 LS,98.50 BT (157 km Tenggara NIASSELATAN-SUMUT), Kedlmn:26 Km, tdk berpotensi tsunami #BMKG.” demikian tulis BMKG.@

Baca Juga :  Warga Hong Kong Tunggu Buka Perbatasan Dengan Beragam Rasa

Bs/timEGINDO.co

 

Bagikan :
Scroll to Top