Jakarta | EGINDO.co         -Ketua Satgas Covid-19 Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) Zubairi Djoerban meminta pemerintah dan masyarakat tidak menganggap enteng potensi penularan cacar monyet atau monkeypox di Indonesia.
Sebelumnya diketahui Kementerian Kesehatan kembali mengindentifikasi suspect warga yang terduga terpapar cacar monyet dan saat ini pasien tersebut tengah menjalani perawatan di salah satu rumah sakit di Jawa Tengah.
Kementerian Kesehatan menegaskan, kasus ini belum terkonfirmasi hingga saat ini belum ada kasus cacar moyet di Indonesia.
Sumber: pro3 RRI/Sn