Gempa 5,1 Magnitudo Mengguncang Kobagma Papua Pegunungan

Ilustrasi
Ilustrasi

Jakarta|EGINDO.co Gempa bumi berkekuatan 5,1 magnitudo terjadi di Daerah Kobagma, Papua Pegunungan. Gempa tersebut, berpusat di daratan dan terjadi pukul 09.21 WIB.

Informasi dari BMKG, Kamis ( 16/11/2023 ), Gempa bumi 5,1 magnitudo terjadi pukul 09.21 WIB. Tepatnya di 32 km barat daya Kobagma, Papua Pegunungan.

Dikatakan BMKG, pusat gempa bumi Kobagma memiliki ke dalam 127 km. “Titik gempa berada di 3,71 LS (Lintang Selatan) dan 138,78 BT (Bujur Timur).

BMKG memastikan tidak akan terjadi tsunami. Meski begitu, “BMKG mengimbau, masyarakat setempat untuk mewaspadai gempa susulan,”ujarnya.

@BMKG/Sn

Bagikan :
Baca Juga :  Nvidia kejar Pasar Chip Khusus US$30 Miliar Dengan Unit Baru
Scroll to Top