Jakarta | EGINDO.co Waktu Indonesia Bermain merupakan Turnamen yang di bentuk oelh Dunia Games bersama Telkomsel.
Turnamen ini di buat untuk menyediakan wadah kepada para pemain profesional demi mengembangkan bakat mereka, sekaligus menyajikan hiburan bagi gamers di seluruh Indonesia.
DGWIB PUBG Mobile Pro Man sudah selesai (06/02/2022) Sebanyak delapan tim, berhasil menapakkan kakinya ke babak grand final yang dijadwalkan bergulir pada Sabtu hingga Minggu (12-13/2).
berikut adalah delapan tim Man yang telah lebih dahulu lolos ke grand final
- ONIC Esports
- Voin Victory88
- Alter Ego Limax
- Bigetron Red Aliens
- Skylightz Reverse Blue
- Grimz Esports
- EVOS Reborn
- Zone Esports
Sementara itu untuk 16 tim lainnya, mereka masih harus berjuang di babak play-in demi menentukan delapan tim tersisa yang akan masuk grand final.
Sumber : Duniagames/IC