Hari Ini Jabodetabek Hujan Ringan, Lebat, Waspadai Petir

Jakarta
Jakarta Pusat (Foto: Fadmin Malau)

Jakarta | EGINDO.co – Hari ini Jum’at (12/11/2021) Jakarta, Bogor. Depok, Tangerang, Bekasi (Jabodetabek) diperkirakan terjadi hujan ringan hingga lebat dan waspadai petir. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) dalam laman BMKG menyebutkan Jabodetabek berpotensi hujan disertai kilat atau petir dan angin kencang pada sebagian Jakarta, Bogor, Depok, dan Tangerang. Adapun peringatan dini cuaca hari ini di Jabodetabek dari BMKG sebagai berikut:

Jakarta Barat Pagi hari: berawan Siang hari: hujan sedang Malam hari: berawan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat pada siang dan sore hari Suhu: 25-33 derajat Celcius.

Jakarta Pusat Pagi hari: berawan Siang hari: hujan ringan Malam hari: berawan Dini hari: cerah berawan Suhu: 25-32 derajat Celcius.

Jakarta Selatan Pagi hari: berawan Siang hari: hujan petir Malam hari: berawan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat pada siang dan sore hari Suhu: 24-33 derajat Celcius.

Jakarta Timur Pagi hari: berawan Siang hari: hujan petir Malam hari: berawan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang dengan durasi singkat pada siang dan sore hari Suhu: 24-33 derajat Celcius.

Jakarta Utara Pagi hari: berawan Siang hari: hujan ringan Malam hari: berawan Dini hari: hujan ringan Suhu: 25-32 derajat Celcius.

Kota Tangerang Pagi hari: berawan Siang hari: hujan sedang Malam hari: berawan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang Suhu: 23-31 derajat Celcius.

Kabupaten Tangerang Pagi hari: berawan Siang hari: hujan sedang Malam hari: berawan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang Suhu: 23-31 derajat Celcius.

Kota Bogor Pagi hari: cerah berawan Siang hari: hujan sedang Malam hari: hujan ringan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada siang hingga menjelang malam hari Suhu: 21-32 derajat Celcius.

Kabupaten Bogor Pagi hari: cerah berawan Siang hari: hujan ringan Malam hari: hujan ringan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada siang hingga menjelang malam hari Suhu: 22-33 derajat Celcius.

Kota Depok Pagi hari: cerah berawan Siang hari: hujan ringan Malam hari: hujan ringan Dini hari: berawan Peringatan dini: waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada siang hingga menjelang malam hari Suhu: 22-33 derajat Celcius.

Kota Bekasi Pagi hari: cerah berawan Siang hari: berawan Malam hari: hujan ringan Dini hari: berawan Suhu: 22-33 derajat Celcius Kabupaten Bekasi Pagi hari: cerah berawan Siang hari: berawan Malam hari: hujan ringan Dini hari: berawan Suhu: 23-33 derajat Celcius.@

Bs/bmkg/TimEGINDO.co

 

Scroll to Top